16 Sifat Fisika dan Kimia Minyak Bumi

Minyak bumi adalah cairan alami berwarna kuning kehitaman yang ditemukan di perut bumi. Minyak bumi umumnya disuling menjadi berbagai jenis bahan bakar, yang disebut destilasi fraksional. Minyak bumi mengandung hidrokarbon dan berbagai molekul dan senyawa organik lainnya. Minyak bumi terbentuk dari organisme mati, umumnya zooplankton dan alga, yang terkubur di bawah batuan sedimen dan mengalami panas dan tekanan yang tinggi. Berikut adalah sifat fisika dan kimia minyak bumi:

Baca juga: 4 Proses Pembentukan Minyak Bumi (Artikel Lengkap) dengan Gambar/Ilustrasi

Sifat kimia dan fisika minyak bumi